Vihara Vajra Bumi Nusantara - Mohon Buddha Menetap di Dunia

Vihara Vajra Bumi Nusantara - Mohon Buddha Menetap di Dunia

Menanggapi imbauan True Buddha Foundation (TBF) bagi semua tempat ibadah di seluruh dunia, supaya pada tanggal 24 Juni 2023 menyelenggarakan Upacara Trimulapuja/Argampuja secara daring melalui cloud, telah memasuki masa persiapan.

Segenap umat di Vihara Vajra Bumi Nusantara sudah mulai berkreasi menata dan menghias Mandala Argampuja Mahadewi Yaochi yang sangat agung.

「一生一咒」800萬遍上師心咒活動,從今年師尊的佛誕日正式啟動,請參加者到TBSN官網以下鏈接登記資料: 每持滿十萬遍上師心咒者,宗委會將把名單呈給師尊加持。每持滿一百萬遍者,將列名護摩法會功德主,資料請師尊主壇護摩法會時下護摩爐。